-->

Klik Enjoy Blog

hallo bloggers....
Saya senang banget hari ini, semakin hari page views blog ini semakin bertambah dan statistik traffik semakin padat dan stabil.
Untuk postingan kali ini, saya ingin mengulas sesuatu dulu nih....
Sesuatunnya "berapa jam waktu ideal seorang blogger bekerja?
kira-kira ini penting enggak sih di omongin?

waktu yang tepat untuk ngeblog para blogger


Tetapi sepertinya pertanyaan ini lebih cocok sekali untuk seorang blogger full time, bisnis, perusahaan, marketing, affiliate, proggramming, dan lain-lain. Ya memang untuk kesini kok hehe....
Tetapi bagi anda yang tidak perlu kepikiran dengan waktu kerja tidak ada salahnya juga kok, dan artikel ini terlebih buat blogger yang menggeluti bisnis.
Kalau saya sendiri, waktunya yaitu setiap saat, setiap waktu, dan kapan saya mau santai, supaya lebih santai saya ngeblog saja, hehe. Kebetulan juga mengejar bisnis.

Now, back to topic*

sebenarnya waktu kerja itu juga penting kita lakukan dalam hal ngeblog, apalagi jika kita seorang busnisser blogger, blogger bisnis, apalagi saya yang selalu memberikan waktu ngeblog untuk mengejar adsense. Dan puji Tuhan, sudah memasang banner iklan PPC di blog saya, meskipun belum google adsense karena umur saya masih 17 tahun kata GA umur saya harus 18 tahun supaya bisa jadi publisher.
Nah, mengapa menentukan waktu itu penting?
Karena disini kita ibaratkan bahwa kita sedang bekerja di dunia nyata, dan apa manfaatnya jika kita menentukan jam kerja yang idel?
1. Dapat lebih konsentrasi karena fokus 1 kerja.
2. Supaya tidak ada rasa jenuh dan ketidak tentuan ngebog.
3. Membagi waktu kerja nyata dan maya.
4. Lebih rutin.
5. Penghasilan juga stabil
6. Supaya klien mengetahui jam kerja kita.
7. Kerja teratur.
8. Dan masih banyak lagi, atau mungkin anda bisa menambahkan beberapa lagi.

terus, berapa jam waktu yang idel ngeblog?
dalam hal soal waktu setidaknya anda harus bekerja sekitar 6 jam perhari, ya 6 jam. Dan ternyata banyak sekali informasi dari para blogger yang berpenghasilan tinggi waktu kerjanya hanya 6 jam saja, dan sudah berpenghasilan rutin setiap bulan. Contohnya mas Eka Lesmana, blogger indonesia yang punya penghasilan sebanyak 125 juta rupiah perbulan dari Adsense. Wow...
Blogger lain juga seperti ini...
Dan ingat meskipun waktu yang kita gunakan 6 jam, tetapi makin hari kualitas dan ke popularan blog kita akan semakin meningkat, karena ngeblog itu sifatnya menambah. Jadi setiap artikel kita akan bertambah setiap hari.

dalam 6 jam itu, apa sih kerja kita?
tidak ada kata lain lagi selain menulis, karena kita ngeblog keranya ya menulis, mengedit, memantau, membalas komentar, dan selalu berbagi, itulah blogger...

apakah waktu 6 jam itu sudah cukup?
kalau untuk waktu yang idel itu sebenarnya milik anda saja, anda boleh 6 jam perhari, atau lebih, atau bahkan di bawah 6 jam juga tidak masalah sesuai dengan eksistensi kerja anda. anda pasti sudah tahu apa yang terbaik buat blog anda ya kan?
Dan kalau menurut sistem kerja saya sendiri, 6 jam tidak cukup untuk ngeblog. Lewat HP maupun komputer, karena semakin hari saya semakin detail menuliskan setiap artikel. Terus waktu yang banyak itu juga bukan saya gunakan hanya menulis saja, tetapi juga blogwalking ke blog tetangga, membaca berita, dan lain-lain.


Namun intinya waktu yang ideal itu menurut anda saja, namun semakin lama anda ngeblog semakin baik pula hasilnya, karena waktu yang lama itu tentu memperbayak tulisan.

Nah, mungkin sedikit saja ulasan dari saya untuk postingan kali ini, semoga bermanfaat.

Judul Berapa Jam Waktu Ideal Seorang Blogger Bekerja?
Author
Author Rating
4/ 5 Suara Dari 1201 Ulasan

0 Tanggapan:

Post a Comment

Warning!
1. Dilarang komentar diluar topik (OOT) Out Of Topik
2. Dilarang menyisipkan link mati atau link hidup
3. Komentar yang tidak disukai admin akan di hapus

 
Top